Susenas Training March 2022 - News - BPS-Statistics Indonesia Probolinggo Regency

Key Statistics 2023: Economic Growth: 4.73 %; Percentage of poor people: 17.19 %; Open Unemployment Rate (TPT): 3.24 % ; Human Development Index (HDI) : 70.36 

For Complaint Services, please fill in the following FORM, or Whatsapp SINTIA 0812 1000 3513 during working hours.

To get Probolinggo Regency BPS data, please come to the Probolinggo Regency BPS Integrated Statistics Service (PST), Probolinggo Regency BPS Office, Floor 1, Jl. Raya Lumajang Km.5 Sumbertaman, Probolinggo Tel. (0335) 422117 or you can contact SINTIA via whatsapp 0812 1000 3513.

Susenas Training March 2022

Susenas Training March 2022

February 21, 2022 | BPS Activities


Hari Senin, 21 Februari 2022 BPS Kab. Probolinggo mengadakan dua pelatihan secara bersamaan.

Yang pertama adalah pelatihan petugas Susenas Maret 2022, dan yang kedua adalah Pelatihan Pemutkahiran Kerangka Geospasial dan Muatan Wilkerstat.

Pelatihan Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas) akan dilaksanakan sebanyak 3 gelombang dari tanggal 21 hingga 26 Februari 2022.

Pelatihan susenas gelombang I yang dilaksanakan di Hotel Paseban Sena Kota Probolinggo ini dibuka oleh Ibu Yenita Mirawanti, SST, M.Si selaku Ketua Tim Sosial Ekonomi dan SDGs BPS Kab. Probolinggo.

Sebagai Instruktur Nasional pada pelatihan Susenas Maret 2022 ini adalah saudara Oktar Sander, SST.

Adapun jumlah petugas pelaksanaan susenas di Kab. Probolinggo ada sebanyak 69 petugas, terdiri dari 23 pengawas dan 46 petugas pencacah lapangan.

Sampel susenas maret di Kab. Probolinggo ada sebanyak 91 Blok Sensus .

Jadwal pelaksanaan lapangan yaitu tanggal 1-10 Maret (pemutakhiran rumah tangga) selajutnya di tanggal 11-31 Maret adalah pendataan rumah tangga sampel.

Karena masih dalam suasana pandemi Covid 19 "Omicron Edition" seluruh petugas susenas juga dilakukan swab test dan pada saat pelatihan berlangsung protokol kesehatan tetap harus dilaksanakan.

Semoga pelatihan susenas ini berjalan dengan lancar dan semoga kita semua diberikan kesehatan.. Sehingga bisa tetap semangat hingga pelaksanaan lapangan nanti..
Aamiin....

Senin, 21 Februari 2022
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Probolinggo (Statistics Probolinggo Regency)Jl. Raya Lumajang Km.5 Sumbertaman Probolinggo

Telp/Fax. (0335) 422117

Mailbox : bps3513@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia