Pelaksanaan Rakorcam SP 2020 di Kab Probolinggo - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Probolinggo

Key Statistics 2023: Pertumbuhan Ekonomi : 4,73 % ; Persentase Penduduk Miskin: 17,19 % ; Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) : 3,24 % ; Indeks Pembangunan Manusia (IPM) : 70,36

Untuk Layanan Pengaduan silakan mengisi FORM berikut, atau Whatsapp SINTIA  ke 0812 1000 3513 pada jam kerja.

Untuk mendapatkan data BPS Kabupaten Probolinggo silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kabupaten Probolinggo, Jl. Raya Lumajang Km.5 Sumbertaman, Probolinggo Telp. (0335) 422117 atau via whatsapp ke  SINTIA 0812 1000 3513.

Pelaksanaan Rakorcam SP 2020 di Kab Probolinggo

Pelaksanaan Rakorcam SP 2020 di Kab Probolinggo

20 Februari 2020 | Kegiatan Statistik


Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Probolinggo menggelar Rapat Koordinasi Kecamatan (Rakorcam) Sensus Penduduk (SP) 2020 online.  Pelaksanaan Rakorcam di masing masing kecamatan  ini bertemakan 'Menuju Satu Data Kependudukan Indonesia' melibatkan Camat,dan Kepala Desa.

Sensus penduduk yang dilaksanakan pemerintah hanya sekali dalam sepuluh tahun dan baru pada tahun ini menggunakan sistem online. Dalam sistem online ini, masyarakat cukup mengakses website, sensus.bps.go.id. lewat handphone android, dengan menyiapkan nomer NIK dan KK.

Kendala yang dihadapi dalam pengisian data secara online diakibatkan signal yang naik turun, sehingga menjadikan proses pengisian data SP ini melambat, disamping kondisi server yang secara nasional terkadang agak tersendat.  Untuk pengisian data secara manual, masyarakat harus bersabar dikarenakan jadwal mulai dari 1 Juli hingga 31 Juli 2020 mendatang

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Probolinggo (Statistics Probolinggo Regency)Jl. Raya Lumajang Km.5 Sumbertaman Probolinggo

Telp/Fax. (0335) 422117

Mailbox : bps3513@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik