Kunjugan Perusahaan Dharma Wanita Persatuan BPS Kabupaten Probolinggo - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Probolinggo

Key Statistics 2023: Pertumbuhan Ekonomi : 4,73 % ; Persentase Penduduk Miskin: 17,19 % ; Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) : 3,24 % ; Indeks Pembangunan Manusia (IPM) : 70,36

Untuk Layanan Pengaduan silakan mengisi FORM berikut, atau Whatsapp SINTIA  ke 0812 1000 3513 pada jam kerja.

Untuk mendapatkan data BPS Kabupaten Probolinggo silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kabupaten Probolinggo, Jl. Raya Lumajang Km.5 Sumbertaman, Probolinggo Telp. (0335) 422117 atau via whatsapp ke  SINTIA 0812 1000 3513.

Kunjugan Perusahaan Dharma Wanita Persatuan BPS Kabupaten Probolinggo

Kunjugan Perusahaan Dharma Wanita Persatuan BPS Kabupaten Probolinggo

5 Juni 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya


Hai #SahabatData,

Pagi ini (05/06/2024), DWP BPS Kabupaten Probolinggo melakukan kunjungan ke PT Sasa Inti, Kec. Gending, Kab. Probolinggo. Kunjungan tersebut bermaksud untuk mengetahui apa saja produk yang diproduksi oleh PT Sasa Inti beserta manfaatnya, bagaimana proses produksi dan keamanan produk yang dihasilkan. Ternyata banyak ilmu yang baru kami ketahui mengenai asam glutamat yang terdapat pada MSG. Tak ketinggalan, ibu-ibu DWP Kabupaten Probolinggo juga mengikuti demo memasak menggunakan produk PT Sasa Inti. Banyak tips dan ilmu baru tentunya yang kami dapat dari PT Sasa Inti.

Semoga dengan adanya kunjungan ini bisa memperkuat hubungan baik antara PT Sasa Inti dan BPS Kabupaten Probolinggo.

Rabu, 5 Juni 2024

#PTSasaInti
#KunjunganPerusahaan
#BPSKabProbolinggo
#BerAKHLAK
#Mancelat
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Probolinggo (Statistics Probolinggo Regency)Jl. Raya Lumajang Km.5 Sumbertaman Probolinggo

Telp/Fax. (0335) 422117

Mailbox : bps3513@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik